HOREKANASIONALWARTA JATENG

Misteri Angpao, favehotel Sambut Imlek

IMG_9339 copyJO, Solo – Dalam rangka menyambut Chinese New Year padat ahun2014 kali ini, favehotel Solo Baru kembali mengadakan program diskon yang kembali berbeda dari hotel lain, dengan mengambil nama Mystery Angpao atau sejenis dengan “lucky dip” atau “lucky draw”, favehotel Solo Baru lagi – lagi memberi banyak voucher dan diskon menarik kepada para pengunjung favehotel Solo Baru.

Dengan bertujuan untuk menarik minat para tamu sambil merayakan Chinese New Year pada Jumat (31/1/2014), favehotel Solo Baru meletakkan sebuah pohon bunga sakura di lobby depan sambil menggantungkan amplop – amplop merah yang berisi 105 macam kupon diskon dan voucher, diantaranya voucher diskon 10% untuk room, voucher diskon 25% untuk F&B, voucher diskon 25% untuk layanan kamar dan masih banyak lagi.

Dimana, diantara 105 kupon voucher tersebut, favehotel Solo Baru hanya meletakkan 5 buah amplop  zonk  yang berisikan  “Ups ..Sorry .. It’s not Your Lucky Day .. !!”, jadi para tamu berkesempatan lebih besar untuk mendapatkan berbagai voucher dan diskon menarik dari favehotel Solo Baru.

“Kita sengaja memanfaatkan moment Chinese New Year kali ini untuk menarik minat perhatian para tamu. Karena mungkin saja banyak para tamu yang sengaja pulang kekampun ghalamannya di Solo untuk merayakan Chinese New Year bersama para keluarganya. Jadi, para tamu kemungkinan akan banyak yang menginap di favehotel Solo Baru, menginga tkawasan favehotel Solo Baru tidak dipungkiri banyak didukung oleh chinese market”, papar Sasa Public Relation favehotel Solo Baru.

Program diskon ini sudah mulai berlaku dari5 Januari 2014 sampai dengan 8 Februari 2014, hanya cukup melakukan check in atau bertransaksi di restaurant, sudah mendapatkan banyak voucher diskon menarik, jadi, tunggu apalagi? Cepat datang dan rasakan diskon nyatanya. – ian

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *